Sunday, January 17, 2016

Sandal dari Koran Bekas

Alat & Bahan:
1. Koran
2. Kardus
3. Isolasi
4. Double Tape
5. Paper Trimmer
6. Gunting
7. Cutter
8. Lem Tembak
9. Lidi
10. Pulpen

Langkah-langkah:
1. Siapkan Koran dan potong menjadi 4 Bagian

2. Gulung koran dengan lidi dan rekatkan ujungnya dengan isolasi


3. Potong kedua ujung gulungan

4. Buatlah pola pada kardus dan potong kardus sesuai pola

5. Tepelkan gulungan pada kardus diatas dengan Double Tape kemudian potong gulungan sesuai pola pada       kardus

6. Potong kardus seperti pad gambar di bawah


7. Tempelkan kardus diatas pada alas sandal yang sudah dibuat tadi

8. Buatlah tali dari koran lalu gulung menjadi bentuk spiral

9. Tempelkan pada sandal seperti pada gambar di bawah sebagai hiasan.


No comments:

Post a Comment